Bank Pertanyaan (Tags:sah)
-
Apabila pada suatu waktu terdapat orang-orang mengerjakan salat jamaah namun saya mengerjakan salat sendiri bagaimana saya dapat mengindentifikasi apakah saya telah melanggar kehormatan salat berjamaah atau tidak? Anggaplah saya telah melanggar kehormatan salat jamaah lantas apakah kemudian salat saya menjadi batal?
5971 2012/05/13 Hukum dan YurisprudensiJawaban para Marja Agung Taklid adalah sebagai berikut: Kantor Ayatullah Agung Khamenei ( Mudda Zhilluhu al- Ali ) : Jawaban pertama: Identifikasi masalah tersebut berada dalam tanggungan masing-m