Advanced Search
Hits
5846
Tanggal Dimuat: 2010/04/24
Ringkasan Pertanyaan
Tanpa disengaja saya telah menyebabkan jatuhnya kehormatan seseorang dari keluargaku. Apa yang harus saya lakukan supaya Allah Swt mengampuni dosa yang saya lakukan?
Pertanyaan
Tanpa disengaja saya telah menyebabkan jatuhnya kehormatan seseorang dari keluargaku. Sedemikian saya bersedih dan menyesal sehingga kehidupan bagiku bagai neraka. Seluruh sanak famili ibuku merasa luka hatinya karena perbuatan yang saya lakukan. Apa yang harus saya lakukan di dunia ini dan khususnya supaya akhiratku tidak terlepas?
Jawaban Global

Pertama, kami pandang perlu mengingatkan poin ini bahwa dalam ajaran-ajaran agama kita disebutkan melanggar hak manusia (haqqunnas) merupakan salah satu dosa besar yang pengampunannya hanya dapat diperoleh dengan meminta kerelaan dan keridhaan orang-orang yang telah dilanggar haknya; artinya apabila manusia melanggar hak seorang beriman (Mukmin); sebagai contoh menjatuhkan kehormatannya di tengah masyarakat ramai atau mengambil hartanya dan lain sebagainya maka satu-satunya jalan untuk menebus perbuatan buruk dan tercela ini adalah meminta maaf dan memohon kerelaan orang tersebut.

Dalam beberapa riwayat dan ajaran Islam ketika ingin menjelaskan keagungan dan pentingnya hak manusia, hak tersebut dibandingkan dengan hak Allah dan menyebutkan bahwa boleh jadi Allah Swt mengabaikan hak-Nya namun ia tidak akan mengabaikan begitu saja hak manusia.

Karena itu, tindakan pertama yang pada hakikatnya pekerjaan paling mudah adalah meminta maaf dari orang itu. Bahkan sekiranya ia berkata bahwa engkau menjatuhkan kehormatanku di tengah masyarakat karena itu engkau harus datang ke tempat itu dan meminta maaf, maka Anda harus memenuhi tuntutan ini dan mengembalikan kehormatannya yang telah Anda jatuhkan dimana dengan perbuatan ini di samping Anda dapat memperoleh kerelaan dari orang itu juga Anda mendapatkan keridhaan dari Allah Swt. Putuskanlah untuk tidak lagi mengulang perbuatan yang sama dan tidak akan melanggar hak seorang pun.

Bagaimanapun Anda harus pergi ke hadapan orang itu untuk mendengarkan apa yang menjadi tuntutan dan syarat-syaratnya. Namun apabila ia dengan dalil apa pun tidak mau menerima permohonan maaf Anda maka bertaubatlah di hadapan Allah Swt dan bermohonlah supaya Dia melembutkan hati orang tersebut dan mau menerima permintaan maaf Anda. Pohonlah ampunan bagi Anda dan juga bagi orang tersebut di sisi Allah sehingga semoga Allah Swt menerima permohonan maaf Anda dan memaafkan Anda. [iQuest]

Terjemahan dalam Bahasa Lain
Komentar
Jumlah Komentar 0
Silahkan Masukkan Redaksi Pertanyaan Dengan Tepat
contoh : Yourname@YourDomane.ext
Silahkan Masukkan Redaksi Pertanyaan Dengan Tepat
<< Libatkan Saya.
Silakan masukkan jumlah yang benar dari Kode Keamanan

Klasifikasi Topik

Pertanyaan-pertanyaan Acak

  • Anak-anak Adam dengan siapa mereka menikah?
    42707 Ulumul Quran 2010/02/17
    Berkenaan dengan pernikahan anak-anak Adam terdapat dua pandangan di kalangan ulama Islam:1.     Pada waktu itu, karena hukum keharaman pernikahan antara saudara dan saudari belum lagi diturunkan dari sisi Tuhan dan juga lantaran generasi manusia tidak dapat ...
  • Apa yang dimaksud dengan wahdatul wujud?
    19769 Filsafat Islam 2009/11/24
    Maksud para arif dan filosof terkait dengan wahdatul wujud bukanlah bahwa keseluruhan alam semesta adalah Tuhan; karena sekumpulan itu tidak memiliki wujud dan kesatuan riil. Demikian juga, tidak bermakna bersatunya (ittihâd) antara Tuhan dan makhluk-Nya, karena ittihâd (dalam artian ...
  • Tolong Anda tetapkan keazalian dan keabadian Tuhan melalui argumentasi rasional!
    10571 Teologi Lama 2011/05/17
    Diantara sifat dzati (esensial) Allah Swt adalah keazalian (azaliyah) dan keabadian (abadiyah). Kedua sifat ini bermakna bahwa keberadaan Tuhan tidak berpermulaan dan juga tidak berkesudahan. Terkadang dua sifat ini disebut oleh para teolog dengan nama sarmadi.Dalam menetapkan keazalian dan keabadian Allah Swt, harus ...
  • Siapakah ayah Ibrahim yang sebenarnya?
    110020 Sejarah Para Pembesar 2010/05/20
    Pertanyaan ini dapat dibagi menjadi dua bagian:1.             Tentang ayah nabi Ibrahim As.2.             Tentang ayah seluruh nabi.Sehubungan dengan persoalan pertama terdapat dua pandangan:1. Sebagian ulama Ahlusunnah ...
  • Apakah cincin harus dikenakan di tangan kanan?
    68333 Hukum dan Yurisprudensi 2010/07/21
    Salah satu sunnah Rasulullah Saw dan para Imam Maksum As adalah menggunakan cincin di tangan kanan yang disebutkan dalam beberapa riwayat terkait dengan jenis, bentuk dan ukiran (tulisan) di atas cincin tersebut. Di samping itu dianjurkan (lebih baik) ...
  • Apakah mandi Jumat pada hari-hari haid dan junub itu sah?
    6302 Serba-serbi 2012/08/26
    Menurut fatwa para Marja Agung Taklid; wanita junub[1] dan haid dalam kondisi haid dan junub dapat melakukan mandi Jumat. Sebagian marja berkata bahwa dianjurkan (mustahab) bagi wanita haid untuk melakukan mandi-mandi mustahab seperti mandi Jumat, mandi ihram dan lain sebagainya.[2] [iQuest]
  • Apakah terdapat keyakinan seperti ini dalam Syiah bahwa penciptaan Adamn dilakukan oleh Amirul Mukminin As?
    6889 Serba-serbi 2012/07/16
    Apabila ada orang yang meyakini bahwa Amirul Mukminin Ali As menciptakan Adam As secara mandiri maka keyakinan ini bertentangan dengan al-Quran dan termasuk perbuatan syirik kepada Allah Swt. Penciptaan Adam As dilakukan oleh badan material Amirul Mukminin Ali As juga tidak selaras dengan kenyataan-kenyataan yang ada; karena ...
  • Apakah dalam surga juga terdapat hukum-hukum fikih?
    6359 بیشتر بدانیم 2014/01/27
    Kiranya poin ini perlu diperhatikan bahwa kita tak dapat memperoleh penjelasan lain kecuali melalui wahyu serta ungkapan-ungkapan para maksum yang sampai pada kita terkait dengan mengenai persoalan-persoalan alam akhirat dan keadaan surga neraka. Jawaban atas pertanyaan di atas juga tidak disebutkan secara tegas dalam teks-teks agama. Akan ...
  • Apa falsafah ziarah kepada para imam maksum As itu?
    7751 Filsafat Hukum 2010/04/08
    Ziarah adalah adanya kecendrungan dan inklinasi batin terhadap seseorang atau sesuatu yang disertai dengan takzim (pengagungan) dan takrim (pemuliaan). Mengingat bahwa hakikat manusia itu adalah ruhnya dan ruh manusia sekali-kali tidak akan binasa. Seorang penziarah yang berziarah kepada seorang pembesar sejatinya berziarah kepada sebuah entitas yang hidup. ...
  • Darimana harus memulai proses pensucian jiwa dan tazkiyah nafs?
    29003 Akhlak Praktis 2010/02/17
    Tazkiyah artinya mensucikan jiwa dan diri dari pelbagai noda dan kotoran. Dalam al-Qur'an disebutkan beberapa ayat-ayat yang menyoroti ihwal signifikannya pensucian jiwa. Hanya saja harus dipahami bahwa titik mula (starting point) dalam proses pensucian jiwa dan pembangunan jiwa, masing-masing berbeda pada setiap orang. Bagi orang-orang yang tidak ...

Populer Hits

  • Ayat-ayat mana saja dalam al-Quran yang menyeru manusia untuk berpikir dan menggunakan akalnya?
    256173 Tafsir 2013/02/03
    Untuk mengkaji makna berpikir dan berasionisasi dalam al-Quran, pertama-tama, kita harus melihat secara global makna “akal” yang disebutkan dalam beberapa literatur Islam dan dengan pendekatan ini kemudian kita dapat meninjau secara lebih akurat pada ayat-ayat al-Quran terkait dengan berpikir dan menggunakan akal dalam al-Quran. Akal dan pikiran ...
  • Apakah Nabi Adam merupakan orang kedelapan yang hidup di muka bumi?
    243817 Teologi Lama 2012/09/10
    Berdasarkan ajaran-ajaran agama, baik al-Quran dan riwayat-riwayat, tidak terdapat keraguan bahwa pertama, seluruh manusia yang ada pada masa sekarang ini adalah berasal dari Nabi Adam dan dialah manusia pertama dari generasi ini. Kedua: Sebelum Nabi Adam, terdapat generasi atau beberapa generasi yang serupa dengan manusia ...
  • Apa hukumnya berzina dengan wanita bersuami? Apakah ada jalan untuk bertaubat baginya?
    227784 Hukum dan Yurisprudensi 2011/01/04
    Berzina khususnya dengan wanita yang telah bersuami (muhshana) merupakan salah satu perbuatan dosa besar dan sangat keji. Namun dengan kebesaran Tuhan dan keluasan rahmat-Nya sedemikian luas sehingga apabila seorang pendosa yang melakukan perbuatan keji dan tercela kemudian menyesali atas apa yang telah ia lakukan dan memutuskan untuk meninggalkan dosa dan ...
  • Ruh manusia setelah kematian akan berbentuk hewan atau berada pada alam barzakh?
    212054 Teologi Lama 2012/07/16
    Perpindahan ruh manusia pasca kematian yang berada dalam kondisi manusia lainnya atau hewan dan lain sebagainya adalah kepercayaan terhadap reinkarnasi. Reinkarnasi adalah sebuah kepercayaan yang batil dan tertolak dalam Islam. Ruh manusia setelah terpisah dari badan di dunia, akan mendiami badan mitsali di alam barzakh dan hingga ...
  • Dalam kondisi bagaimana doa itu pasti dikabulkan dan diijabah?
    173870 Akhlak Teoritis 2009/09/22
    Kata doa bermakna membaca dan meminta hajat serta pertolongan.Dan terkadang yang dimaksud adalah ‘membaca’ secara mutlak. Doa menurut istilah adalah: “memohon hajat atau keperluan kepada Allah Swt”. Kata doa dan kata-kata jadiannya ...
  • Apa hukum melihat gambar-gambar porno non-Muslim di internet?
    169243 Hukum dan Yurisprudensi 2010/01/03
    Pertanyaan ini tidak memiliki jawaban global. Silahkan Anda pilih jawaban detil ...
  • Apakah praktik onani merupakan dosa besar? Bagaimana jalan keluar darinya?
    161567 Hukum dan Yurisprudensi 2009/11/15
    Memuaskan hawa nafsu dengan cara yang umum disebut sebagai onani (istimna) adalah termasuk sebagai dosa besar, haram[1] dan diancam dengan hukuman berat.Jalan terbaik agar selamat dari pemuasan hawa nafsu dengan cara onani ini adalah menikah secara syar'i, baik ...
  • Siapakah Salahudin al-Ayyubi itu? Bagaimana kisahnya ia menjadi seorang pahlawan? Silsilah nasabnya merunut kemana? Mengapa dia menghancurkan pemerintahan Bani Fatimiyah?
    155747 Sejarah Para Pembesar 2012/03/14
    Salahuddin Yusuf bin Ayyub (Saladin) yang kemudian terkenal sebagai Salahuddin al-Ayyubi adalah salah seorang panglima perang dan penguasa Islam selama beberapa abad di tengah kaum Muslimin. Ia banyak melakukan penaklukan untuk kaum Muslimin dan menjaga tapal batas wilayah-wilayah Islam dalam menghadapi agresi orang-orang Kristen Eropa.
  • Kenapa Nabi Saw pertama kali berdakwah secara sembunyi-sembunyi?
    137173 Sejarah 2014/09/07
    Rasulullah melakukan dakwah diam-diam dan sembunyi-sembunyi hanya kepada kerabat, keluarga dan beberapa orang-orang pilihan dari kalangan sahabat. Adapun terkait dengan alasan mengapa melakukan dakwah secara sembunyi-sembunyi pada tiga tahun pertama dakwahnya, tidak disebutkan analisa tajam dan terang pada literatur-literatur standar sejarah dan riwayat. Namun apa yang segera ...
  • Kira-kira berapa usia Nabi Khidir hingga saat ini?
    132429 Sejarah Para Pembesar 2011/09/21
    Perlu ditandaskan di sini bahwa dalam al-Qur’an tidak disebutkan secara tegas nama Nabi Khidir melainkan dengan redaksi, “Seorang hamba diantara hamba-hamba Kami yang telah Kami berikan kepadanya rahmat dari sisi Kami, dan yang telah Kami ajarkan kepadanya ilmu dari sisi Kami.” (Qs. Al-Kahfi [18]:65) Ayat ini menjelaskan ...